Kamis, 20 Januari 2011

Penanganan segera pada luka melepuh anak

BATANGHARI: Sesudah menjalani perawatan sejak 27 Oktober sampai 3 Nopember 2010, di rumah sakit Umum Ahmad Yani Kota Metro, akibat tersiram air panas baru mendidih, Mela (4) warga Banjarrejo 38, Kecamatan Batanghari, Lamtim, putri dari pasangan Warsono (40) dan Nur (35), Pada Senin 3/11 telah di perbolehkan pulang oleh Dokter.

"Dengan adanya musibah sepert ini saya selaku orang tua akan lebih memperketat pengawasan terhadap anak selama di rumah maupun di luar rumah

Saat di konfirmasi di rumah sakit Nur orang tua Mela, kepada Trans Lampung, Senin (3/11) menjelaskan, meski luka yang di alami mela belum 100 persen pulih, namun pihak dokter rumah sakit Umum ayani Kota metro telah memperbolehkan Mela pulang. Selain itu luka akibat tersiram air panas kian mongering hanya ada beberapa luka yang belum kering namun tidak membahayakan. Maka pada hari ini Mela telah di perbolehkan kembali. "Dengan adanya musibah sepert ini saya selaku orang tua akan lebih memperketat pengawasan terhadap anak selama di rumah maupun di luar rumah, dan musibah yang kami alami ini kami akui karena kelalaian dan kurangnaya pengawasan dari saya selaku orang tua," kata Nur.
Di beritakan sebelumnya Berawal dari sang ibu yang sedang menidurkan anaknya nya yang ke tiga,yaitu tegar (1,8), pada saat itu ia sedang memasak air.

Dalam waktu yang bersamaan air tersebut mendidih, kemudian Mei, yang kesaharian memomomg anak mereka. Mengetahui, bahwasanya air tersebutmendidih. Ketika mengetahui air tesebut mendidih, Mei bermaksud ingin menuangkan air tersebut kedalam termos. Setelah air tersebut di tuangkan kedalam termos, Mei, bermaksud ingin menaro kembali air sisa tersebut ke atas kompor, tiba-tiba mela datang dan lansung mearik termos yang berisikan air panas yang baru saja di tauang oleh Mei. Sepontan tampa ditanya termos tersebut lansung ditarik oleh mela, dan air dalam termos tersebut langsung mengenai badannya, akibatnya mela mengalami luka melepuh akibat tersiramnya air panas tersebut.

Pada saat itu juga Mela, di larikan ke puskesmas, karena luka yang di derita cukup serius maka mela di rujuk ke rumah sakit umum, karena luka yang di alami cukup serius. “Luka tersebut melepuh yang tepatnya di bawah pusar sampai dengan kemaluan Mela. Maka mela di rujuk ke rumah sakit Umum Ahmad Yani Kota Metro," terang Nur.

Ini kejadian yang sangat tidak enak. Nur menganggap ini sebagai musibah yang menimpa keluarganya. "Namanya musibah, kami tidak mau menyalahkan siapa-siapa dalam hal ini. Kami selaku orang tua yang salah, karena kami kurang melakukan pengawasan trerhadap anak. Sampai hari ini mela masih di rawat di rumah Sakit Umum Ayani Kota Metro, dankeadaanya sudah lumayan," terang ibu tiga anak ini. (cw 20/ce1)
--------------------------------------
"Jelly gamat sangat baik untuk proses penyembuhan dan penggantian sel-sel yang rusak akibat melepuh kena air panas. Saya sarankan memesan sekarang. Untuk Anak berikan yang terbaik "

Tidak ada komentar:

Posting Komentar